Berapa Biaya Layanan Fisioterapi Depok dan Sekitarnya?

Anda ingin menjalani terapi fisik di fisioterapi Depok? Kira-kira berapa kisaran harga layanan fisioterapi di Indonesia per sesi? Yuk cari tahu dalam artikel berikut ini!Mungkin banyak dari Anda yang belum mengetahui apa sih fisioterapi itu?Fisioterapi adalah perawatan medis yang menggabungkan pencegahan cedera, rehabilitasi, kebugaran holistik, serta penyembuhan berkelanjutan.Sehingga pasien dapat kembali bugar setelah mengalami sakit, cedera, gangguan fisik maupun cacat.Fisioterapi dapat membantu pasien memaksimalkan dan memulihkan kekuatan, tidak hanya itu fisioterapi juga dapat dilakukan sebagai upaya pencegahan cedera.Terapis akan berusaha semaksimal mungkin untuk melakukan pengobatan yang terbaik agar pasien sembuh dari cedera yang dialami.Pada beberapa kasus, apabila pengobatan berjalan dengan baik maka pasien tidak perlu melakukan operasi atau pembedahan.
Baca juga:  Cara Memilih Layanan Fisioterapi Jakarta yang Terdekat, Aman dan Terpercaya
Keuntungan lainnya dari mendapatkan layanan fisioterapis adalah pasien tidak lagi harus bergantung pada obat-obatan untuk menghilangkan rasa sakit.Saat ini layanan fisioterapi di Indonesia terutama fisioterapi Depok dapat datang ke rumah sehingga pasien tidak perlu repot keluar rumah.Anda bisa mendapatkan layanan fisioterapi Depok bersama fisioterapis Medi-Call datang ke rumah dengan menggunakan aplikasi Medi-Call atau hubungi Call-Center 24 Jam.
layanan fisioterapi terdekat Medi-Call
Medi-Call: Layanan Fisioterapi di Rumah Anda

Fisioterapi Depok

Setelah mengetahui keuntungan dari fisioterapi di Indonesia khususnya fisioterapi Depok.Kira-kira berapa kisaran fisioterapi Depok terutama terapi home visit atau yang datang ke rumah?Biaya ini berbeda-beda tergantung dari kondisi pasien serta alat yang digunakan saat terapi.Berikut rincian biaya layanan fisioterapi Depok dan beberapa kota lainnya di Indonesia oleh Medi-Call: 
  • Satu kali visit
 

Medi-Call menyediakan layanan satu kali terapi yang berdurasi 45 menit sampai 60 menit.

Alat yang digunakan dalam sesi terapi ini antara lain infrared, ultrasound serta TENS. 

Untuk satu kali terapi layanan fisioterapi Medi-Call di wilayah Jakarta, Banten dan sekitarnya, dikenakan tarif sebesar Rp. 350.000.

Untuk wilayah Jawa Barat termasuk fisioterapi Depok, Jawa Timur, Bali, Sumatera dan Sulawesi dikenakan tarif sebesar Rp. 300.000 untuk satu kali visit.

Sedangkan untuk wilayah Yogyakarta dan Jawa Tengah dikenakan tarif sebesar Rp. 250.000 untuk satu kali visit.

 
  • Empat kali visit
 

Medi-Call menyediakan paket layanan fisioterapi empat kali visit untuk Anda pasien yang membutuhkan terapi secara rutin.

Alat yang digunakan dalam terapi ini adalah infrared, ultrasound dan TENS untuk durasi 45 menit sampai 60 menit.

Tarif yang dikenakan untuk wilayah Jakarta dan Banten adalah sebesar Rp. 325.000 per visit.

Fisioterapi Depok serta wilayah Jawa Barat, Jawa Timur, Bali, Sumatera dan Sulawesi dikenakan sebesar Rp. 275.000 per visit.

Dan untuk wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta adalah sebesar Rp. 225.000 per visit.

 
  • Delapan kali visit
 

Bagi Anda yang membutuhkan layanan terapi fisik secara intens, bisa mengambil paket fisioterapi Medi-Call delapan kali visit.

Biaya yang dikenakan untuk wilayah Jakarta dan Banten adalah sebesar Rp. 300.000 per visit.

Untuk wilayah Jawa Barat, Jawa Timur, Bali, Sulawesi dan Sumatera dikenakan biaya sebesar Rp. 250.00 per visit.

Sedangkan pada wilayah Jawa Tengah dan Yogyakarta dikenakan biaya sebesar Rp. 200.000 per visit.

Medi-Call: Layanan Kesehatan di Lokasi Anda
Medi-Call: Layanan Kesehatan di Lokasi Anda
Medi-Call menyediakan berbagai layanan fisioterapi di berbagai kota di Indonesia.Terapis Medi-Call dapat datang ke lokasi Anda dan memberikan terapi fisik terbaik dan ternyaman.Anda bisa menghubungi Call-Center 24 Jam atau gunakan aplikasi Medi-Call untuk informasi lebih lanjut dan pemesanan.
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments

Artikel Terkait

Arsip