Ada beberapa penyebab alergi udang. Gejala yang dapat muncul ketika Anda memiliki alergi udang yakni gatal, sesak nafas, bahkan bisa memicu anafilaksis jika sensitif. Laman U.S Food & Drugs Administration (FDA) menyebutkan bahwa kelompok udang-udangan dan kerang-kerangan menjadi salah satu dari delapan alergen utama yang memicu alergi makanan. Memiliki alergi terhadap protein pada udang bisa memicu sejumlah masalah, seperti gatal-gatal bahkan sampai sulit bernapas. Kasus paling parahnya adalah anafilaksis yang dapat mengancam nyawa. Jika Anda memiliki keluhan atau sedang dalam kondisi alergi udang, penting untuk tahu lebih dalam mengenai jenis alergi satu ini.
Gejala Alergi Udang
Sebelum memahami apa penyebab alergi udang, alangkah baiknya pahami terlebih dahulu apa saja reaksi yang muncul pada tubuh setelah Anda mengonsumsi zat pemicu alerginya. Berikut adalah gejala alergi udang yang perlu diketahui:- Reaksi pada kulit
- Bengkak di bagian tubuh
- Gangguan pernapasan
- Masalah Pencernaan
- Anafilaksis
Penyebab Alergi Udang
Melihat dari segi penyebab alergi udang, berikut penjelasan lebih lengkap yang dilansir dari beberapa laman kesehatan dunia:- Protein tropomiosin pada udang
- Proses imunologis dan zat histamin
- Faktor genetik
- Kontaminasi maupun paparan yang tak disengaja
Langkah Pencegahan dan Pengobatan Alergi Udang
Tak kalah penting dari memahami penyebab alergi udang adalah langkah untuk mencegahnya. Sebenarnya, untuk pencegahan, Anda hanya perlu menghindari konsumsi udang, produk terkait, serta menghindari paparan atau makanan yang tercampur dengan udang yang terjadi secara tidak langsung. Tapi, untuk pengobatan mungkin butuh perawatan seperti pemberian antihistamin untuk gejala alergi udang yang ringan.Namun, jika gejala alergi berat yang muncul, coba konsultasi dengan dokter spesialis alergi-imunologi untuk tahu perawatan terbaik ketika gejala muncul. Itu dia informasi selengkapnya mengenai penyebab alergi udang.Jika gejala alergi membuat Anda kesulitan untuk mengunjungi dokter ke rumah sakit atau ke tempat praktiknya, maka langsung panggil dokter ke rumah dengan layanan dari Medi-Call. Tinggal hubungi lewat CS Medi-Call atau melalui aplikasi Medi-Call untuk segera dapat penanganan! Setelah itu, dokter di lokasi terdekat Anda akan langsung menuju alamat yang ditentukan. Hubungi sekarang!Ditinjau oleh: dr. Stanislaus Ivanovich KReferensi:- Nutrition C for FS and A. Food Allergies: What You Need to Know. FDA [Internet]. 2021 Apr 2; Available from: https://www.fda.gov/food/buy-store-serve-safe-food/food-allergies-what-you-need-know
- Food Allergy [Internet]. Medlineplus.gov. National Library of Medicine; 2019. Available from: https://medlineplus.gov/foodallergy.html
- Mayo clinic. Shellfish allergy - Symptoms and causes [Internet]. Mayo Clinic. 2019. Available from: https://www.mayoclinic.org/diseases-conditions/shellfish-allergy/symptoms-causes/syc-20377503
- Cleveland Clinic. Shellfish Allergies: Symptoms, Food Allergy Testing, Epinephrine [Internet]. Cleveland Clinic. Available from: https://my.clevelandclinic.org/health/diseases/11319-allergies-shellfish
- News. What you need to know about shellfish allergy diagnosis, treatment [Internet]. news. Available from: https://health.ucdavis.edu/news/headlines/what-you-need-to-know-about-shellfish-allergy-diagnosis-treatment/2022/10
- Shellfish Allergies: Symptoms and Treatments [Internet]. Healthline. 2017. Available from: https://www.healthline.com/health/allergies/shellfish#symptoms
- Wong L, Huang CH, Lee BW. Shellfish and House Dust Mite Allergies: Is the Link Tropomyosin? Allergy, Asthma & Immunology Research. 2016;8(2):101.
- Cleveland Clinic. Shellfish Allergies: Symptoms, Food Allergy Testing, Epinephrine [Internet]. Cleveland Clinic. Available from: https://my.clevelandclinic.org/health/diseases/11319-allergies-shellfish
- Shellfish Allergy: Symptoms, Causes, And Treatments - McGovern Allergy And Asthma Clinic [Internet]. McGovern Allergy and Asthma Clinic. 2024 [cited 2024 Oct 30]. Available from: https://mcgovernallergy.com/shellfish-allergy/