Cari Lowongan Kerja Perawat Online? Gabung Jadi Partner Medi-Call Yuk!

Anda mencari lowongan kerja perawat online? Yuk gabung jadi partner Medi-Call, berikut syarat-syarat yang perlu diketahui!Kemajuan teknologi yang ada saat ini semakin memudahkan masyarakat dalam mendapatkan sesuatu.Salah satunya adalah untuk mendapatkan perawatan medis dari seorang perawat.Jika pada zaman dahulu, pasien harus pergi dan mendaftar ke Rumah Sakit untuk mendapatkan perawatan dari seorang perawat.Sekarang pasien tidak perlu repot lagi, hanya dengan menggunakan aplikasi, pasien sudah dapat membuat janji dengan perawat untuk mendapatkan perawatan yang dibutuhkan.Hal ini tentu sangat membantu terutama pada hal-hal mendesak seperti Anda tiba-tiba perlu pergi ke luar kota dan membutuhkan bantuan perawat untuk merawat orang terkasih di rumah.Anda hanya perlu membuat janji dengan perawat homecare kemudian perawat akan datang ke rumah.Mudahnya mendapatkan layanan perawat ke rumah, bisa Anda rasakan dengan menggunakan layanan Medi-Call.Medi-Call merupakan layanan penyedia jasa Tenaga Medis seperti dokter, perawat, bidan, fisioterapi datang ke rumah untuk merawat Anda dan keluarga.Hanya cukup gunakan aplikasi Medi-Call atau hubungi Call-Center 24 Jam.
Perawat Home Care dan Perawat Luka Medi-Call
Medi-Call: Layanan Perawat Home Care dan Perawat Luka di Rumah Anda

Lowongan Kerja Perawat Online

Data pada Badan Pusat Statistik di tahun 2021 menyatakan bahwa ada lebih dari 500 ribu profesi perawat di Indonesia.Profesi perawat di Indonesia sendiri terbagi menjadi banyak keahlian khusus.Ada perawat medis, perawat homecare, perawat luka maupun perawat bayi. 
Baca juga:  Lowongan Dokter Umum untuk Menjadi Partner Medi-Call
PT Medika Nusantara Gemilang atau Medi-Call membuka lowongan kerja perawat online bagi Anda yang berprofesi sebagai perawat dan bersemangat merawat pasien di Indonesia.Lowongan kerja perawat online ini terbuka untuk perawat di seluruh Indonesia.Medi-Call mencari perawat yang dapat merawat dan melakukan visit ke lokasi pasien.Diharapkan lowongan kerja perawat online ini dapat membantu pasien dalam memeriksa gula darah, tekanan darah, mengganti infus, kateter, perban dan masih banyak lagi cukup dari lokasi pasien.Cara bergabung menjadi partner Medi-Call cukup mudah, dengan beberapa syarat yang perlu dipenuhi.Berikut ini beberapa syarat lowongan kerja perawat online Medi-Call yang perlu Anda ketahui: 
  • Surat Tanda Registrasi
 

Syarat yang pertama dan utama dalam lowongan kerja perawat online Medi-Call adalah mempunyai Surat Tanda Registrasi atau STR yang aktif.

STR wajib dimiliki oleh partner Medi-Call untuk memberikan kenyamanan dan keamanan kepada pasien.

STR hanya berlaku selama lima tahun dan harus diperpanjang sesuai dengan syarat serta aturan yang berlaku.

 
  • Lulus Sekolah Keperawatan
 

Syarat dari lowongan kerja perawat online Medi-Call selanjutnya adalah telah lulus dari sekolah keperawatan.

Apabila Anda sudah menyelesaikan sekolah D3, D4 maupun S1 keperawatan maka dapat bergabung menjadi partner Medi-Call.

 
  • Berpengalaman
 

Untuk bergabung bersama menjadi partner Medi-Call, Anda juga harus mempunyai pengalaman yang mumpuni.

Perawat Medi-Call harus dapat melakukan basic life support kepada pasien.

Tidak hanya itu, perawat Medi-Call juga harus dapat merawata dan menemani pasien dengan baik.

Medi-Call: Layanan Kesehatan di Lokasi Anda
Medi-Call: Layanan Kesehatan di Lokasi Anda
Apabila Anda tertarik untuk mendaftar sebagai perawat Medi-Call untuk merawat banyak pasien di Indonesia, dapat mendaftar melalui klik link ini.Untuk pemesanan perawat Medi-Call datang ke rumah Anda dapat menghubungi Call-Center 24 Jam atau gunakan aplikasi Medi-Call. 
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments

Artikel Terkait

Arsip