Medi-Call

Cara Mengobati Kaki Bengkak Karena Jatuh yang Efektif Selain Pijat

Bagikan artikel ini

Alami kaki bengkak setelah jatuh? Jangan sembarangan dipijit! Karena dapat memperparah bengkak, coba cara mengobati kaki bengkak karena jatuh berikut ini!

Area kaki sering mengalami keausan akibat sering digunakan pada kegiatan sehari-hari seperti berjalan, berlari, berolahraga, dan masih banyak lagi.

Keausan ini menyebabkan area kaki dan pergelangan rentan terhadap cedera dan rasa sakit, sehingga Anda perlu berhati-hati terutama saat melangkah.

Sayangnya, saat menjalani kegiatan sehari-hari Anda bisa saja terjatuh dari tangga atau tempat lainnya yang membuat Anda mengalami cedera ringan di kaki.

Baca juga:  Apa Saja Obat Bengkak Kaki Keseleo agar Cepat Sembuh?

Cedera ringan ini membuat trauma baik pada kaki maupun pergelangan kaki sehingga menyebabkan pembengkakan di area tersebut.

Cedera ringan biasanya diikuti oleh gejala seperti kaki membengkak, nyeri saat berjalan, memar dan tidak dapat bergerak bebas.

Kondisi ini tentu saja membuat Anda tidak nyaman dan sulit beraktivitas, oleh karena itu jika mengalami gejala di atas sebaiknya segera hubungi dokter Medi-Call di rumah dengan menggunakan aplikasi Medi-Call atau Call-Center 24 Jam.

Medi-Call: Layanan Fisioterapi ke Lokasi Anda

Cara Mengobati Kaki Bengkak Karena Jatuh

Lama cara mengobati kaki bengkak karena jatuh berbeda-beda tergantung pada cedera yang dialami.

Biasanya cedera ringan hingga sedang membutuhkan waktu dua sampai empat minggu untuk sembuh.

Sedangkan cedera yang parah membutuhkan waktu yang lebih lama hingga delapan minggu.

Dan cara mengobati kaki bengkak karena jatuh berperan penting dalam proses penyembuhan.

Sebaiknya cara mengobati kaki bengkak karena jatuh tidak dilakukan sembarangan, karena jika salah dapat memperparah cedera dan bengkak.

Yuk simak berbagai cara mengobati kaki bengkak karena jatuh yang benar di rumah berikut ini:

 

  • Kompres es

 

Melakukan kompres es selama kurang lebih dua puluh menit setiap harinya merupakan salah satu cara mengobati kaki bengkak karena jatuh.

Es dapat membantu mengurangi rasa sakit dan pembengkakan yang ada sehingga mempercepat penyembuhan.

Sebaiknya jangan langsung menempelkan es dengan kulit, akan tetapi letakkan es ke dalam kain atau handuk sebelum kemudian ditaruh di atas kaki yang bengkak.

 

  • Meletakkan kaki lebih tinggi

 

Cara mengobati kaki bengkak karena jatuh selanjutnya adalah dengan meletakkan kaki menjadi lebih tinggi daripada jantung.

Anda dapat berbaring, kemudian meletakkan bantal di bawah kaki Anda sehingga posisi kaki lebih tinggi daripada posisi jantung.

Ini dapat memperlancar peredaran darah yang menumpuk di kaki sehingga mengurangi pembengkakan.

Sebaiknya lakukan ini di malam hari saat Anda akan tidur.

Baca juga:  Mengatasi Kaki Bengkak Karena Luka Dengan Langkah-Langkah Berikut

 

  • Pijat

 

Cara mengobati kaki bengkak karena jatuh di rumah yang paling terkenal adalah pijat.

Jenis pijat yang paling umum digunakan untuk mengurangi pembengkakan adalah pijat olahraga.

Pijat olahraga melibatkan penggunaan berbagai teknik untuk meningkatkan aliran darah dan getah bening untuk mempercepat penyembuhan.

Selain itu pijat olahraga dapat memperbaiki kondisi otot yang terluka akibat jatuh dan meningkatkan aliran darah.

Medi-Call: Layanan Fisioterapi ke Lokasi Anda
Medi-Call: Layanan Fisioterapi ke Lokasi Anda

Namun pijat olahraga di atas tidak dapat dilakukan secara sembarangan, karena dapat berisiko memperparah cedera.

Pijat olahraga sebaiknya dilakukan oleh fisioterapis profesional untuk mengurangi risiko cedera dan mempercepat kesembuhan.

Saat ini Anda dapat menggunakan layanan panggil fisioterapis Medi-Call datang ke rumah dengan menggunakan aplikasi Medi-Call atau Call-Center 24 Jam.

Layanan fisioterapi yang dapat dilakukan di rumah atau disebut sebagai fisioterapi home care.

Tujuannya adalah memudahkan pasien mendapatkan layanan fisioterapi panggil ke rumah terutama bagi pasien yang berisiko tinggi jika melakukan mobilisasi.

Keuntungan lainnya dari fisioterapi home care adalah pelayanan yang lebih personal, hemat waktu serta suasana yang lebih nyaman sehingga perawatan yang diterima oleh pasien lebih efektif. 

Medi-Call menyediakan layanan fisioterapi home care atau fisioterapi panggil ke rumah mulai dari terapi okupasi, terapi olahraga, terapi manual modalitas dan masih banyak lagi di berbagai wilayah di Indonesia.

Setiap pemesanan layanan fisioterapi home care Medi-Call akan mendapatkan free telekonsultasi.

DMCA.com Protection Status