Tanaman Obat Diabetes
Penggunaan tanaman obat diabetes untuk pengobatan sangatlah disarankan karena efektif dalam mengobati diabetes.Selain itu tanaman obat diabetes minim efek samping tidak seperti obat-obatan kimiawi yang mungkin memiliki beberapa efek samping tertentu.Tanaman obat diabetes mampu mengelola glukosa dalam darah sehingga mengurangi kadar gula darah.Berikut ini beberapa tanaman obat diabetes yang efektif untuk mengurangi kadar gula dalam tubuh:- Lidah buaya
Lidah buaya merupakan salah satu tanaman obat diabetes yang mudah ditemukan.
Kandungan pada lidah buaya mampu memperbaiki sel dalam pankreas sehingga membantu memproduksi insulin.
Selain itu lidah buaya juga dapat mengurangi pembengkakan serta membantu mempercepat kesembuhan luka akibat diabetes.
Lidah buaya dapat dikonsumsi dengan cara menjadikan jus atau konsumsi dalam bentuk suplemen.
- Kayu manis
Tanaman obat diabetes selanjutnya adalah kayu manis.
Kandungan pada kayu manis dapat menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan sensitivitas insulin.
Kayu manis juga mampu menambahkan rasa manis alami pada makanan maupun minuman sehingga penderita diabetes tidak perlu memasukan gula tambahan.
Kayu manis dapat disajikan pada berbagai makanan maupun dicampurkan ke dalam teh untuk diminum.
- Pare
Pare merupakan salah satu dari tanaman obat diabetes yang mudah ditemukan.
Mengkonsumsi pare dapat membantu menurunkan kadar gula darah dalam tubuh serta mengandung zat aktif anti-diabetes.
Pare dapat dikonsumsi dengan cara diolah menjadi makanan.
- Jahe
Selain membantu mengobati masalah pencernaan dan mengurangi peradangan, jahe juga merupakan tanaman obat diabetes.
Jahe dapat menurunkan kadar gula darah dan meningkatkan kadar insulin.
Konsumsi jahe juga mampu mengobati katarak yaitu salah satu penyakit mata yang disebabkan oleh diabetes.
Penderita diabetes umumnya mengalami kesulitan dalam beraktivitas serta timbul beberapa luka yang bengkak dan bernanah.Oleh karena itu penderita diabetes memerlukan seseorang untuk merawat dan memperhatikan kegiatan sehari-hari khususnya pada lansia agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.Menggunakan layanan perawat home care Medi-Call di rumah dapat membantu merawat pasien diabetes seperti mengecek kadar gula darah, memperhatikan asupan makanan serta mengobati luka.Anda bisa mendapatkan layanan perawat home care Medi-Call untuk merawat serta mengobati luka akibat diabetes dengan menggunakan aplikasi Medi-Call atau hubungi Call-Center 24 Jam.