Berikut 4 Cara Mengatasi Kaki Bengkak Saat Hamil agar Ibu Nyaman 

Kaki bengkak merupakan hal yang umum terjadi saat kehamilan namun menyebabkan ketidaknyaman sehingga penting mengetahui cara mengatasi kaki bengkak saat hamil.Ibu biasanya mengalami banyak perubahan dalam tubuh saat kehamilan seperti mudah lelah, perut yang semakin membesar dan pembengkakan pada kaki.Pembengkakan pada kaki saat hamil terjadi karena adanya perubahan hormon yang membuat dinding pembuluh darah menjadi lebih lembut sehingga tidak dapat bekerja dengan maksimal.Selain itu pertumbuhan rahim yang semakin membesar seiring pertumbuhan bayi menekan pembuluh darah sehingga aliran darah tidak dapat mengalir kembali ke jantung dan tetap berada di kaki.Darah dan cairan yang menumpuk di kaki inilah yang menyebabkan ibu hamil mengalami pembengkakan di kaki seiring bertambahnya usia kehamilan.Simak informasi lebih lengkap mengenai perubahan pada tubuh ibu saat kehamilan dengan berkonsultasi bersama dokter Medi-Call di rumah.
Baca juga:  Berikut Adalah Gizi Ibu Hamil dan Menyusui yang Wajib Dipenuhi
Pembengkakan saat kehamilan biasanya hanya terjadi di betis, telapak kaki serta jari-jari tangan.Namun jika pembengkakan tiba-tiba menjadi lebih serius dan semakin membesar ini mungkin tanda pembekuan darah pada ibu hamil atau biasa disebut preeklamsia.Apabila pembengkakan membesar secara tiba-tiba dan sangat tidak nyaman sebaiknya segera panggil dokter atau bidan Medi-Call ke rumah dengan aplikasi atau Call-Center 24 Jam untuk memeriksa kondisi ibu hamil dan memberikan penanganan dengan tepat.
Dokter 24 Jam Ke Rumah Anda Medi-Call
Medi-Call: Layanan Panggil Dokter ke Rumah Anda

Cara Mengatasi Kaki Bengkak Saat Hamil

Pembengkakan saat hamil umumnya tidak membahayakan ibu maupun janin namun sangat membuat tidak nyaman.Pembengkakan ini membuat sulit berdiri, berjalan dan mengenakan alas kaki pada ibu hamil.Oleh karena itu penting untuk mengetahui cara mengatasi kaki bengkak saat hamil agar ibu hamil menjadi nyaman.
Baca juga:  Mengatasi Kaki Bengkak Karena Luka Dengan Langkah-Langkah Berikut
Berikut ini cara mengatasi kaki bengkak saat hamil yang bisa dilakukan di rumah: 
  • Mengurangi asupan garam

Cara mengatasi kaki bengkak saat hamil yang pertama mengurangi asupan makanan yang mengandung garam.

Garam dapat membuat tubuh menahan air, air yang tertahan ini menyebabkan pembengkakan di kaki pada ibu hamil.

Makanan kaleng, makanan olahan dan cepat saji merupakan makanan yang mengandung banyak garam yang sebaiknya dihindari oleh ibu hamil.

Anda bisa menggunakan oregano atau rosemary untuk menggantikan cita rasa garam dalam makanan.

PCR Swab Test Medi-Call
Medi-Call: Layanan PCR Swab di Lokasi Anda
 
  • Meningkatkan asupan kalium

Meningkatkan asupan kalium juga dapat menjadi cara mengatasi kaki bengkak saat hamil.

Ini dikarenakan kalium dapat membantu menyeimbangkan jumlah cairan dalam tubuh sehingga mengurangi pembengkakan.

Kentang, ubi, pisang, bayam, yogurt dan kacang-kacangan merupakan makanan yang kaya akan kalium sebagai cara mengatasi kaki bengkak saat hamil.

 
  • Perbanyak minum air

Perbanyak minum air putih sebagai cara mengatasi kaki bengkak saat hamil terdengar sedikit aneh namun ini sangat ampuh untuk mengurangi pembengkakan.

Ini dikarenakan apabila Anda mengkonsumsi sedikit air maka tubuh akan mengira diri sedang terkena dehidrasi dan cenderung menahan cairan dalam tubuh.

Sehingga saat kehamilan sebaiknya minum kurang lebih sepuluh gelas setiap hari.

Ini dapat menjadi cara mengatasi kaki bengkak saat hamil juga mampu membantu mengeluarkan zat-zat buruk dalam tubuh.

 
  • Menggerakan kaki

Cara mengatasi kaki bengkak saat hamil selanjutnya adalah banyak menggerakan kaki.

Meskipun terasa tidak nyaman, namun banyak menggerakan kaki bagus untuk sirkulasi tubuh.

Selain itu cobalah duduk atau berbaring sambil meninggikan bagian kaki agar membantu mengalirkan cairan tubuh yang tertahan di kaki.

layanan baby care Medi-Call
Medi-Call: Layanan Baby Care di Lokasi Anda
Pembengkakan mungkin masih terjadi bahkan setelah melahirkan sehingga membuat ibu menjadi tidak nyaman untuk bergerak.Setelah melahirkan ibu cenderung lebih mudah lelah dan tidak mendapatkan istirahat yang cukup sehingga sulit merawat bayi.Mendapatkan bantuan perawat bayi Medi-Call dapat membantu untuk merawat, memandikan, memijat serta memotong tali pusar Buah Hati serta membuat ibu dapat beristirahat.Jasa perawat bayi Medi-Call dapat datang ke rumah sehingga tidak perlu khawatir dan bisa didapatkan melalui aplikasi atau hubungi Call-Center 24 Jam.
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments

Artikel Terkait

Arsip